PENGARUH DANA KREDIT USAHA RAKYAT (KUR) BANK BRI TERHADAP PENINGKATAN PENDAPATAN MASYARAKAT (Studi Kasus Masyarakat Kecamatan Onembute, Kabupaten Konawe)

Misbahul Zhuli Saputra (2023), NIM : 18050102064, M (2023) PENGARUH DANA KREDIT USAHA RAKYAT (KUR) BANK BRI TERHADAP PENINGKATAN PENDAPATAN MASYARAKAT (Studi Kasus Masyarakat Kecamatan Onembute, Kabupaten Konawe). Other thesis, IAIN KENDARI.

[img] Text
1. COVER.pdf

Download (2MB)
[img] Text
2. BAB I.pdf

Download (472kB)
[img] Text
3. BAB II.pdf

Download (648kB)
[img] Text
4. BAB III.pdf

Download (442kB)
[img] Text
5. BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (625kB)
[img] Text
6. BAB V.pdf

Download (226kB)
[img] Text
7. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (359kB)
[img] Text
8. LAMPIRAN.pdf

Download (2MB)

Abstract

ABSTRAK
Misbahul Zhuli Saputra (2023), NIM : 18050102064 . Program Studi
Perbankan Syariah Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Kendari,
Pengaruh Dana Kredit Usaha Rakyat (KUR) Bank BRI Terhadap
Peningkatan Pendapatan Masyarakat (Studi Kasus Masyarakat
Kecamatan Onembute, Kabupaten Konawe). Dibimbing oleh bapak Dr.
Akmal ME dan bapak Dr. Sulaemang L M. TH.I.

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Dana
Kredit Usaha Rakyat (KUR) Bank BRI Terhadap Peningkatan
Pendapatan Masyarakat (Studi Kasus Masyarakat Kecamatan
Onembute, Kabupaten Konawe). Sumber data yang digunakan dalam
penelitian ini adalah data primer kuesioner. Penelitian ini menggunakan
metode kuantitatif karena bertujuan untuk mengkonfirmasi data yang
didapatkan di lapangan dengan teori yang ada. Sampel diperoleh
sebanyak 78 responden yang mengambil Dana KUR di kecamatan
onembute Sedangkan untuk teknik pengumpulan data dilakukan dengan
menggunakan metode kuesioner, dan studi pustaka. Data diolah
menggunakan uji reliabilitas, validitas, asumsi klasik, uji regresi linier
berganda, uji hipotesis dan uji koefisien determinasi menggunakan
program IBM SPSS 26 for windows. Dari hasil pengolahan data
tersebut menunjukkan bahwa Dana KUR secara parsial berpengaruh
secara signifikan terhadap variabel Peningkatan Pendapatan
Masyarakat yang ditunjukkan dengan besarnya nilai t test sebesar 5,866
> 1,99210. Dengan hasil uji koefisien determinasi menunjukkan Dana
KUR berpengaruh terhadap peningkatan pendapatan masyarakat
sebesar 31,2% dan sisanya 68,8% (persen) diterangkan oleh variabel
lain yang tidak diajukan dalam penelitian ini.

Kata Kunci : Dana Kredit Usaha Rakyat, Peningkatan Pendapatan

ABSTRACT
Misbahul Zhuli Saputra (2023), NIM : 18050102064 . Kendari State
Islamic Institute (IAIN) Islamic Banking Study Program, The Effect of
Bank BRI's People's Business Credit Fund (KUR) on Increasing
Community Income (Case Study of People in Onembute District,
Konawe Regency). Supervised by Dr. Akmal ME and Dr. Sulaemang L
M. TH.I.
This study aims to determine the effect of Bank BRI's People's
Business Credit Fund (KUR) on Increasing Community Income (Case
Study of Onembute District Communities, Konawe Regency). The data
source used in this research is the primary data of the questionnaire.
This study uses a quantitative method because it aims to confirm the
data obtained in the field with the existing theory. Samples were
obtained as many as 78 respondents who took the KUR Fund in the
Onembute sub-district. Meanwhile, the data collection technique was
carried out using the questionnaire method, and literature study. The
data were processed using reliability, validity, classical assumptions,
multiple linear regression tests, hypothesis testing and coefficient of
determination tests using the IBM SPSS 26 for windows program.
From the results of data processing, it shows that KUR funds partially
have a significant effect on the Increasing Community Income variable
as indicated by the large t test value of 5.866 > 1.99210. The results of
the test for the coefficient of determination show that KUR funds have
an effect on increasing people's income by 31.2% and the remaining
68.8% (percent) is explained by other variables not proposed in this
study.
Keywords: People's Business Credit Fund, Increased Income

Item Type: Thesis (Other)
Additional Information: People's Business Credit Fund, Increased Income
Uncontrolled Keywords: Dana Kredit Usaha Rakyat, Peningkatan Pendapatan
Subjects: Ekonomi > Bank
Ekonomi > Bank Islam
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Prodi Perbankan Syariah
Depositing User: iainkdi PERPUSTAKAAN IAIN KENDARI
Date Deposited: 18 Jul 2023 01:40
Last Modified: 18 Jul 2023 01:40
URI: http://digitallib.iainkendari.ac.id/id/eprint/196

Actions (login required)

View Item View Item