PERSEPSI DAN SIKAP MAHASISWA MENGENAI LITERASI PERBANKAN SYARIAH (STUDI PADA MAHASIWA MANAJEMEN PENDIDIKAN ISLAM 2019-2020)

Muhammad Rezki, NIM : 18050102042., M (2023) PERSEPSI DAN SIKAP MAHASISWA MENGENAI LITERASI PERBANKAN SYARIAH (STUDI PADA MAHASIWA MANAJEMEN PENDIDIKAN ISLAM 2019-2020). Other thesis, IAIN KENDARI.

[img] Text
1. cover.pdf

Download (1MB)
[img] Text
2. BAB I.pdf

Download (388kB)
[img] Text
3. BAB II.pdf

Download (473kB)
[img] Text
4. BAB III.pdf

Download (314kB)
[img] Text
5. BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (498kB)
[img] Text
6. BAB V.pdf

Download (227kB)
[img] Text
7. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (308kB)
[img] Text
8. LAMPIRAN.pdf

Download (1MB)

Abstract

ABSTRAK

Muhammad Rezki, NIM : 18050102042. Presespsi dan Sikap
Mahasiswa Mengenai Literasi Perbankan Syariah (Studi Pada
Mahasiswa Manajemen Pendidikan Islam) Fakultas Ekonomi Dan
Bisnis Islam Instut Agama Islam Negeri Kendari, (Dibimbing oleh
pemimbing I bapak Alfian Toar SP, MM, dan pembimbing II
Muljibir Rahman S.EI,M.E.SY) Perbankan Syariah, 2022

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui presepsi dan sikap
mahasiswa mengenai literasi perbankan syariah dan untuk faktor yang
mengetahui presepsi dan sikap mahasiswa mengenai literasi perbankan
syariah
Peneltian ini menggunakan jenis peneltian kualitatif deskriptif
dengan metode penelitian lapangan (field research). Jenis data yang
digunakan dalam penelitian ini yaitu data primer dan dan data sekunder
dengan teknik pengumpulan data melalui melalui observasi,
wawancara, dan dokumentasi. Informan atau narasumber dalam
penelitian ini yaitu mahasiswa manajemen pendidikan islam Fakultas
tarbiyah dan ilmu keguruan IAIN Kendari
Berdasarkan hasil penelitian yang di lakukan penulis mengenai
Presepsi dan Sikap mahasiswa Mengenai Literasi Perbankan Syariah
(Studi pada Mahasiwa Manajemen Pendidikan Islam 2019-2020)
penulis mendapatkan hasil bahwa Presepsi mahasiswa Manajemen
Pendidikan Islam angkatan 2019/2020 mengenai literasi perbankan
syariah yaitu cukup baik dikarenakan mahasiswa yang masih belum
sepenuhnya memahami tentang literasi perbankan syariah di temukan
dengan adanya pandangan yang berbeda-beda. Dan juga sikap
mahasiswa Manajemen Pendidikan Islam angkatan 2019/2020
terhadap perbankan syariah berdasarkan data yang di peroleh bahwa
mahasiswa tanggapannya yang baik. Bahwa dengan adanya perbankan
syariah sangat membantu kepada umat muslim agar terhindar dari
adanya riba atau bunga bank khususnya mahasiswa yang melakukan
pembayaran SPP maupun mahasiswa yang menjadi nasabah atau
penerima beasiswa bank syariah. Adapun faktor yang mempengaruhi
mahasiswa Manajemen Pendidikan Islam angkatan 2019/2020
terhadap presepsi dan sikap mahasiswa Manajemen Pendidikan Islam berdasarkan data yang di peroleh yaitu faktor eksternal dan internal :
faktor pengalaman, faktor pendidikan, faktor lingkungan, faktor
informasi.

Kata Kunci : Presepsi, Sikap,Literasi Perbankan Syariah

ABSTRACT

Muhammad Rezki, NIM : 18050102042. Students' Perceptions and
Attitudes Regarding Sharia Banking Literacy (Studies in Islamic
Education Management Students) Faculty of Islamic Economics
and Business Kendari State Institute of Islamic Religion,
(Supervised by supervisor I Mr. Alfian Toar SP, MM, and
supervisor II Muljibir Rahman S.EI,M.E.SY) Sharia Banking,
2022

This study aims to determine students' perceptions and attitudes
regarding Islamic banking literacy and for factors that determine
student perceptions and attitudes regarding Islamic banking literacy.
This research uses descriptive qualitative research with field
research methods. The types of data used in this study are primary data
and secondary data with data collection techniques through
observation, interviews, and documentation. The informants or
resource persons in this study were Islamic education management
students at the Faculty of Tarbiyah and Teaching Science at IAIN
Kendari
Based on the results of research conducted by the author
regarding students' perceptions and attitudes regarding Islamic banking
literacy (a study on Islamic education management students 20192020),

the authors obtained the results that the perceptions of Islamic
education management students class of 2019/2020 regarding Islamic
banking literacy were quite good because students who still do not fully
understand Islamic banking literacy found with different views. And
also the attitude of 2019/2020 Islamic Education Management students
towards Islamic banking based on the data obtained, that the students'
responses were good. That the existence of Islamic banking is very
helpful for Muslims to avoid usury or bank interest, especially students
who make tuition payments and students who become customers or
recipients of Islamic bank scholarships. The factors that influence
Islamic Education Management students class of 2019/2020 towards
the perceptions and attitudes of Islamic Education Management
students based on the data obtained are external and internal factors: experience factors, educational factors, environmental factors,
information factors.

Keywords: Perception, Attitude, Literacy of Islamic Banking

Item Type: Thesis (Other)
Additional Information: Presepsi, Sikap,Literasi Perbankan Syariah
Uncontrolled Keywords: Presepsi, Sikap,Literasi Perbankan Syariah
Subjects: Ekonomi > Bank
Ekonomi > Bank Islam
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Prodi Perbankan Syariah
Depositing User: iainkdi PERPUSTAKAAN IAIN KENDARI
Date Deposited: 18 Jul 2023 01:47
Last Modified: 18 Jul 2023 01:47
URI: http://digitallib.iainkendari.ac.id/id/eprint/197

Actions (login required)

View Item View Item