PENGARUH BAURAN PEMASARAN TERHADAP KEPUTUSAN NASABAH MENGGUNAKAN JASA PERBANKAN SYARIAH (Pada PT Bank Muamalat Tbk Cabang Kendari)

Aprilia Sandi, NIM. 19050102119 “, A (2023) PENGARUH BAURAN PEMASARAN TERHADAP KEPUTUSAN NASABAH MENGGUNAKAN JASA PERBANKAN SYARIAH (Pada PT Bank Muamalat Tbk Cabang Kendari). Other thesis, IAIN Kendari.

[img] Text
COVER.pdf

Download (5MB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (403kB)
[img] Text
BAB II.pdf

Download (491kB)
[img] Text
BAB III.pdf

Download (385kB)
[img] Text
BAB IV.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (301kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (307kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf

Download (2MB)

Abstract

ABSTRAK
Aprilia Sandi, NIM. 19050102119 “Pengaruh Bauran Pemasaran
Terhadap Keputusan Nasabah Menggunakan Jasa Perbankan
Syariah Pada PT Bank Muamalat Tbk Cabang Kendari”, Dibimbing
Oleh (Dr. Wahyudin Maguni., SE, M. Si, Sebagai Pembimbing I
dan Sumiyadi, S.E, M.E Sebagai Pembimbing II).
Bank merupakan salah satu lembaga keuangan yang memegang
peranan penting dalam memberikan sumbangsi pembangunan
perekonomian suatu negara. Pada saat ini setiap bank dituntut untuk
dapat merancang strategi pemasaran yang tepat dalam memberikan jasa
keuangan kepada nasabah agar dapat mencapai target yang telah
ditetapkan perusahaan. Secara umum strategi pemasaran pemasaran
dilakukan dengan menerapkan bauran pemasaran. Tujuan dalam
penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh bauran pemasaran
terhadap keputusan nasabah menggunakan jasa perbankan syariah pada
PT BankMuamalat Tbk Cabang Kendari.Jenis penelitian yang
digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian kuantitatif. Teknik
pengumpulan data dengan cara angket dan dokumentasi. Sedangkan
teknik analisis data yang digunakan yaitu analisis statistik desriptif dan
analisis inferensial. Data dianalisis menggunakan uji validitas dan uji
reliabilitas, uji asumsi klasik, analisis regresi berganda (uji koefisien
korelasi, uji koefisien determinasi), uji F dan uji T dengan bantuan
software SPSS 21.Dari hasil penelitian melalui uji F menunjukkan
secara simultan variabel produk, harga, tempat, promosi, orang, bukti
fisik dan proses berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan
nasabah dalam menggunakan jasa perbankan syariahpada PT Bank
Muamalat Tbk Cabang Kendari. Sementara Hasil Uji T menunjukkan
bahwa variabel produk, promosi, orang dan proses masing-masing
secara parsial berpengaruh positif dan signifikan. Sementara variabel
harga, tempat, dan bukti fisik secara parsial tidak berpengaruh dan
tidak signifikan terhadap keputusan nasabah dalam menggunakan jasa
perbankan syariahpada PT Bank Muamalat Tbk Cabang Kendari.
Kata Kunci: Bauran Pemasaran, Produk, Promosi, Orang, Proses,
Keputusan Nasabah.
ABSTRACT
Aprilia Sandi, NIM. 19050102119 “The Influence of Marketing Mix to
Customers Decisions Using Islamic Banking Servicesat PT Bank
Muamalat Tbk Kendari Branch)”, Guided By (Dr. Wahyudin Maguni.,
SE, M. Si, Guided I andSumiyadi, S.E, M.EGuided II).
The bank is a financial institution that plays an important role in
contributing to the economic development of a country. At this time
every bank is required to be able to design the right marketing strategy
in providing financial services to customers in order to achieve the
targets set by the company. In general, the marketing strategy is carried
out by implementing a marketing mix. The aim of this study was to
determine the effect of the marketing mix on customers' decisions to
use Islamic banking services at PT Bank Muamalat Tbk Kendari
Branch.The type of research used in this research is quantitative
research. Data collection techniques by means of questionnaires and
documentation. While the data analysis technique used is descriptive
statistical analysis and inferential analysis. Data were analyzed using
validity and reliability tests, classical assumption tests, multiple
regression analysis (correlation coefficient test, coefficient of
determination test), F test and T test with the help of SPSS 21
software.From the results of the research through the F test it shows
that simultaneously the variables of product, price, place, promotion,
people, physical evidence and process have a positive and significant
effect on customer decisions in using Islamic banking services at PT
Bank Muamalat Tbk Kendari Branch.While the results of the T test
showed that the product, promotion, people and process variables each
partially had a positive and significant effect. While the variables of
price, place, and physical evidence partially have no effect and are not
significant on customer decisions in using Islamic banking services at
PT Bank Muamalat Tbk Kendari Branch.
Keyword: Marketing Mix, Product, Promotion, People, Process,
Customer Dacisions.

Item Type: Thesis (Other)
Additional Information: Kata Kunci: Bauran Pemasaran, Produk, Promosi, Orang, Proses, Keputusan Nasabah.
Uncontrolled Keywords: Kata Kunci: Bauran Pemasaran, Produk, Promosi, Orang, Proses, Keputusan Nasabah.
Subjects: 600 Teknologi dan Ilmu Terapan > 658 Manajemen Umum > 658.5 Manajemen Produksi
600 Teknologi dan Ilmu Terapan > 658 Manajemen Umum > 658.8 Marketing, Manajemen Distribusi > 658.81 Manajemen Pemasaran
Ekonomi > Bank Islam
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Prodi Perbankan Syariah
Depositing User: Unnamed user with username asni
Date Deposited: 16 Jul 2024 01:14
Last Modified: 16 Jul 2024 01:14
URI: http://digitallib.iainkendari.ac.id/id/eprint/2852

Actions (login required)

View Item View Item