STRATEGI GURU KELAS DALAM MENGATASI KESULITAN BELAJAR MEMBACA SISWA KELAS III SDN OIHU KABUPATEN WAKATOBI

SUHARNO OIHU 17010104028, S (2023) STRATEGI GURU KELAS DALAM MENGATASI KESULITAN BELAJAR MEMBACA SISWA KELAS III SDN OIHU KABUPATEN WAKATOBI. Other thesis, IAIN KENDARI.

[img] Text
1 COVER.pdf

Download (1MB)
[img] Text
2 BAB I.pdf

Download (908kB)
[img] Text
3 BAB II.pdf

Download (831kB)
[img] Text
4 BAB III.pdf

Download (663kB)
[img] Text
5 BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (876kB)
[img] Text
6 BAB V.pdf

Download (464kB)
[img] Text
7 DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (881kB)
[img] Text
8 LAMPIRAN.pdf

Download (1MB)

Abstract

ABSTRAK
SUHARNO OIHU. NIM. 17010104028. “STRATEGI GURU KELAS DALAM MENGATASI KESULITAN BELAJAR MEMBACA SISWA KELAS III SDN OIHU KABUPATEN WAKATOBI”. Bimbingan oleh: Dra Marlina M. Pd.I & Karim M. Hum
Penelitian ini bertujuan untuk bisa (1) Menganalisis siswa yang kesulitan belajar membaca dalam mengikuti pembelajaran membaca di kelas III SDN Oihu. (2) Untuk mengkaji Strategi yang dilakukan guru kelas dalam mengatasi kesulitan belajar membaca siswa kelas III SDN Oihu. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kualitatif dengan teknik pengumpulan data yakni observasi, wawancara, dan dokumentasi. Dari teknik pengumpulan data peneliti memperoleh informan yang terdiri dari kepala sekolah, orang tua siswa, guru, wali kelas 3 dan siswa kelas 3 SDN Oihu. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa strategi guru kelas dalam mengatasi kesulitan belajar membaca siswa kelas iii sdn oihu kabupaten wakatobi yaitu: (1) Strategi yang guru kelas 3 SDN Oihu lakukan yaitu mengunakan pendekatan secara individual, sehingga melalui pendekatan ini guru kelas secara langsung melalakuan bimbingan kepada siswa yang berkesulitan dalam belajar membaca. Strategi yang dilakukan guru kelas 3 SDN Oihu dalam mengatasi kesulitan belajar membaca siswanya belum begitu optimal, dan dalam proses belajar-mengajar untuk pelaksanaan bimbingan belajar terhadap siswa yang berkesulitan belajar membaca ini guru kelas tidak memisahkan siswa tersebut. Bimbingan yang guru kelas berikan kepada siswa berkesulitan belajar membaca juga bulum optimal. Ada 6 tahap dalam bimbingan strategi, namun hanya 3 tahap saja yang dilakukan oleh guru kelas 3 SDN Oihu. Adapun 3 tahap yang belum dilakukan oleh guru kelas 3 yakni analisis masalah, pemecahan masalah, dan evaluasi. (2) Aktivitas siswa dalam mengatasi kesulitan belajar membaca selama dikelas ketika proses pembelajaran berlangsung siswa tersebut sering main-main dan tidak memperhatikan gurunya menjelaskan. Bahkan siswa ini merasa bosan ketika belajar membaca dan tidak ada niat sama sekali untuk belajar membaca. Aktifitas diluar sekolah atau di rumah siswa tersebut jarang belajar dan lebih memilih keluar dari rumah untuk bermain

Item Type: Thesis (Other)
Additional Information: Strategi Guru, Kesulitan Belajar Membaca
Uncontrolled Keywords: Strategi Guru, Kesulitan Belajar Membaca
Subjects: 300 Ilmu Sosial > 372 Pendidikan Dasar
300 Ilmu Sosial > 372 Pendidikan Dasar > 372.4 Membaca, Belajar Membaca
Pendidikan
Kinerja Guru
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan > Prodi Pendidikan Guru MI/SD
Depositing User: Unnamed user with email Amnaa
Date Deposited: 15 Dec 2023 02:27
Last Modified: 15 Dec 2023 02:27
URI: http://digitallib.iainkendari.ac.id/id/eprint/2415

Actions (login required)

View Item View Item