UPAYA GURU PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DALAM MENGATASI DAMPAK NEGATIF PENGGUNAAN MEDIA SOSIAL PADA SISWA SMP NEGERI 12 KONAWE SELATAN

Lala Nur Falah, NIM 19010101031, L (2023) UPAYA GURU PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DALAM MENGATASI DAMPAK NEGATIF PENGGUNAAN MEDIA SOSIAL PADA SISWA SMP NEGERI 12 KONAWE SELATAN. Other thesis, IAIN Kendari.

[img] Text
1 COVER.pdf

Download (865kB)
[img] Text
2 BAB I.pdf

Download (307kB)
[img] Text
3 BAB II.pdf

Download (581kB)
[img] Text
4 BAB III.pdf

Download (179kB)
[img] Text
5 BAB IV.pdf

Download (793kB)
[img] Text
6 BAB V.pdf

Download (157kB)
[img] Text
7 DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (412kB)
[img] Text
8 LAMPIRAN.pdf

Download (1MB)

Abstract

ABSTRAK
Lala Nur Falah, NIM 19010101031, Upaya Guru Pendidikan Agama Islam dalam
Mengatasi Dampak Negatif Penggunaan Media Sosial pada Siswa SMP Negeri 12
Konawe Selatan, Program Studi Pendidikan Agama Islam Fakultas Tarbiyah dan
Ilmu Keguruan Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Kendari melalui bimbingan
Dr. H. Pairin M.A dan Dr. Moh Safrudin S.Ag, M.Pd.I
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui 1) Bentuk-bentuk media sosial
yang digunakan pada siswa; 2) Dampak negatif penggunaan media sosial pada
siswa, 3) Upaya guru Pendidikan Agama Islam dalam mengatasi dampak negatif
penggunaan media sosial pada siswa SMP Negeri 12 Konawe Selatan. Jenis
penelitian yang digunakan adalah penelitian studi kasus dengan pendekatan
kualitatif deskriptif. Sumber data dalam penelitian ini terdiri dari data primer dan
data sekunder. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan tiga cara yaitu: a)
Observasi, b) Wawancara, c) Dokumentasi. Teknik analisis data menggunakan: a)
Pengumpulan Data, b) Reduksi Data, c) Display Data, d) Verifikasi Data. Uji
keabsahan data dengan cara: a) Perpanjangan Pengamatan, b) Peningkatan
ketekunan, c) Triangulasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa bentuk-bentuk
media sosial yang digunakan oleh siswa SMP Negeri 12 Konawe Selatan yaitu:
WhatsApp, TikTok, Instagram, Facebook, YouTube, dan Game Online. Dampak
negatif penggunaan media sosial pada siswa yaitu: siswa menirukan sesuatu yang
dilihat di media sosial, siswa menjadi malas untuk belajar, mengerjakan tugas, dan
beribadah, kemudian siswa bertindak tidak sopan baik dalam berpakaian maupun
berbicara. Upaya yang dilakukan oleh guru Pendidikan Agama Islam untuk
mengatasi dampak negatif penggunaan media sosial yaitu: menginformasikan
dampak negatif dan positif penggunaan media sosial, memberikan nasihat dan
teguran kepada siswa, larangan membawa handphone ke sekolah dan pemberian
sanksi, serta adanya kerja sama dengan sesama guru di SMP Negeri 12 Konawe
Selatan.
Kata Kunci: Upaya Guru PAI, Dampak Negatif Media Sosial.

ABSTRACT
Lala Nur Falah, NIM 19010101031, Effortsof Islamic Religious Education
Teachers in Overcoming the Negative Impact of Using Social Media on Students
at SMP Negeri 12 Konawe Selatan, Islamic religious education study program
Faculty of Tarbiyah and Teacher Training State Islamic Religious Institute (IAIN)
Kendari through the guidance of Dr. H. Pairin M.A and Dr. Moh Safrudin S.Ag,
M.Pd.I
This research aims to find out 1) The forms of social media used by
students; 2) The negative impact of social media use on students; 3) Efforts by
Islamic religious education teachers to overcome the negative impact of using
social media on students at SMP Negeri 12 Konawe Selatan. The type of research
used is case study research with a descriptive qualitative approach. The data
sources in this research consist of primary data and secondary data. Data
collection techniques are carried out in three ways, namely: a) Observation, b)
Interview, c) Documentation. Data analysis techniques use: a) Data Collection, b)
Data Reduction, c) Data Display, d) Data Verification. Test the validity of the
data by: a) Extending Observation, b) Increasing persistence, c) Triangulation.
The research results show that the forms of social media used by students at SMP
Negeri 12 Konawe Selatan are: WhatsApp, TikTok, Instagram, Facebook,
YouTube and online games. The negative impact of using social media on students
are: students imitate something they see on social media, students become lazy
about studying, doing assignments and praying, then students act impolitely in
both dressing and speaking. Efforts made by Islamic Religious Education teachers
to overcome the negative impacts of using social media are: informing about the
negative and positive impacts of using social media, providing advice and
warnings to students, prohibiting bringing cellphones to school and providing
work the same as fellow teachers at SMP Negeri 12 Konawe Selatan.
Keywords: PAI Teacher Efforts, Negative Impact of Social Media.

Item Type: Thesis (Other)
Additional Information: Upaya Guru PAI, Dampak Negatif Media Sosial
Uncontrolled Keywords: Upaya Guru PAI, Dampak Negatif Media Sosial
Subjects: 200 Agama
200 Agama > 207.5 Pendidikan Keagamaan, Pendidikan Agama
Pendidikan
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan > Prodi Pendidikan Agama Islam
Depositing User: Unnamed user with username fajar
Date Deposited: 18 Mar 2024 00:54
Last Modified: 18 Mar 2024 00:54
URI: http://digitallib.iainkendari.ac.id/id/eprint/2501

Actions (login required)

View Item View Item