PENGGUNAAN MEDIA PEMBELAJARAN VIDEOSCRIBE MATA PELAJARAN SKI UNTUK MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR SISWA MTs AS-SYAFI’IYAH BARUGA KOTA KENDARI

Tutun, Nim: 2021040202014., T (2023) PENGGUNAAN MEDIA PEMBELAJARAN VIDEOSCRIBE MATA PELAJARAN SKI UNTUK MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR SISWA MTs AS-SYAFI’IYAH BARUGA KOTA KENDARI. Other thesis, IAIN Kendari.

[img] Text
Cover.pdf

Download (940kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (389kB)
[img] Text
BAB II.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB III.pdf

Download (322kB)
[img] Text
BAB IV.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (1MB)

Abstract

ABSTRAK
Tutun, Nim: 2021040202014. Judul: Penggunaan Media Pembelajaran Vidioscribe Mata
Pelajaran SKI Untuk Meningkatkan Motivasi Belajar Siswa MTs As-Syafi’iyah Baruga
Kota Kendari. Dibimbing oleh Dr. H. Herman, M.Pd.I dan Prof. Dr, Hj. Hadi Machmud,
M.Pd
Penelitian Tindakan Kelas (PTK) ini bertujuan untuk mengetahui Penggunaan media
pembelajaran Vidioscribe untuk meningkatkan motivasi belajar siswa MTs As-Syafi’iyah
Baruga Kota Kendari. Teknik pengumpulan data yang digunakan pada penelitian ini adalah
observasi, dokumentasi, wawancara dan skala sikap.Sedangkan untuk model yang dipilih
dalam melakukan tindakan yakni siklus model Arikunto yang memiliki alur pelaksanaan
yaitu perencanaan, tindakan, pengamatan dan refleksi. Penelitian ini dilakukan dengan II
siklus. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa hasil penerapan media pembalajaran
Vidioscribe dapat meningkatkan motivasi belajar siswa kelas VII dalam mata pelajaran
sejarah kebudayaan Islam (SKI). Peningkatan tersebut ditunjukkan dari kualitas proses
pembelajaran yang tercermin dari keaktifan, perhatian dan peningkatan motivasi belajar.
Peningkatan motivasi belajar dapat dilihat dari skor rata-rata siklus I dan II terdapat
peningkatan sebelum menggunakan media rata-rata dari skala motivasi siswa pada siklus I
yaitu 54,99% siswa setuju dengan menggunakan vidioscribe dan 44,47% siswa tidak setuju
menggunakan vidioscribe sementara pada siklus II terdapat 71,48% siswa yang setuju
dengan penggunaan media vidioscribe dan 32,02% tidak setuju . setelah menggunakan
media vidioscribe. Karena telah mencapai kriteria ketuntasan yaitu 70. Maka penelitian ini
dikatakan berhasil.

Kata Kunci : Motivasi Belajar, Media Vidioscribe

ABSTRACT
Tutun, Nim: 2021040202014. Title: Use of Vidioscribe Learning Media for SKI Subjects to
Increase Students’ Learning Motivation at MTs As-Syafi’iyah Baruga, Kendari City.
Supervised by Dr. H. Herman, M.Pd.I and Prof. Dr, Hj. Hadi Machmud, M.Pd
This Classroom Action Research (PTK) aims to determine the use of Vidioscribe learning
media to increase the learning motivation of MTs As-Syafi’iyah Baruga students, Kendari
City. The data collection techniques used in this research are observation, documentation,
interviews and attitude scales. Meanwhile, the model chosen for carrying out actions is the
Arikunto model cycle which has an implementation flow, namely planning, action,
observation and reflection. This research was carried out in cycle II. The results of this
research show that the results of implementing the Vidioscribe learning media can increase
the learning motivation of class VII students in the history of Islamic Culture (SKI) subject.
This increase is shown in the quality of the learning process which is reflected in activeness,
attention and increased learning motivation. The increase in learning motivation can be seen
from the average score of cycles I and II. There was an increase before using the average
media from the student motivation scale in cycle I, namely 54.99% of students agreed to use
videoscribe and 44.47% of students did not agree to use videoscribe while In cycle II there
were 71.48% of students who agreed with the use of videoscribe media and 32.02%
disagreed. After using videoscribe media. Because it has reached the completeness criteria,
namely 70. So this research is said to be successful.

Keywords: Learning Motivation, Vidioscribe Media

Item Type: Thesis (Other)
Additional Information: Kata Kunci : Motivasi Belajar, Media Vidioscribe
Uncontrolled Keywords: Kata Kunci : Motivasi Belajar, Media Vidioscribe
Subjects: 300 Ilmu Sosial > 371 Institusi Pendidikan, Sekolah dan Aktifitasnya > 371.3 Metode Belajar Mengajar, Kegiatan Belajar Mengajar
Pendidikan
Divisions: PASCASARJANA > Prodi Pendidikan Agama Islam
Depositing User: Unnamed user with username asni
Date Deposited: 13 Aug 2024 00:08
Last Modified: 13 Aug 2024 00:08
URI: http://digitallib.iainkendari.ac.id/id/eprint/2870

Actions (login required)

View Item View Item