ANALISIS SWOT DALAM MENINGKATKAN DAYA SAING PADA KEDAI KOPI TROTOAR DI MTQ KOTA KENDARI

Muhammad Sultan Pappa (19050101159), M (2023) ANALISIS SWOT DALAM MENINGKATKAN DAYA SAING PADA KEDAI KOPI TROTOAR DI MTQ KOTA KENDARI. Other thesis, IAIN KENDARI.

[img] Text
1. COVER.pdf

Download (1MB)
[img] Text
2. BAB I.pdf

Download (390kB)
[img] Text
3. BAB II.pdf

Download (618kB)
[img] Text
4. BAB III.pdf

Download (256kB)
[img] Text
5. BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (473kB)
[img] Text
6. BAB V.pdf

Download (225kB)
[img] Text
7. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (382kB)
[img] Text
8. LAMPIRAN.pdf

Download (1MB)

Abstract

ABSTRAK
Muhammad Sultan Pappa (19050101159). Program Studi Ekonomi
Syariah. Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Islam, Institut Agama Islam
Negeri (IAIN) Kendari, Analisis SWOT Dalam Meningkatkan
Daya Saing Pada Kedai Kopi Trotoar Di MTQ Kota Kendari,
Dibimbing Oleh Alfian Toar SP, MM, Selaku Pembimbing I, Dan
Miswar Rohansyah, SE, M.SA, Ak, Selaku Pembimbing II.

Penelitian ini merupakan penelitian yang membahas tentang
Analisis SWOT Dalam Meningkatkan Daya Saing Pada Kedai Kopi
Trotoar Di MTQ Kota Kendari. Peneltian ini bertujuan untuk
menganalisis kondisi lingkungan internal dan eksternal yang sedang
terjadi di Kedai Kopi Trotoar dan untuk menganalisis penerapan
analisis SWOT dalam meningkatan daya saing pada Kedai Kopi
Trotoar.
Penelitian ini menggunakan jenis penelitian kualitatif deskriptif,
Penelitian ini dilakukan dengan mengumpulkan data dari wawancara
kemudian melakukan pengolahan data yang diperoleh dari metode
matriks SWOT dan matriks internal-eksternal. Jenis data yang
digunakan dalam penelitian ini yaitu data primer dan data sekunder.
Informan atau responden dalam penelitian ini yaitu pelanggan,
karyawan, dan juga owner Kedai Kopi Trotoar. Dari hasil penelitian
didapatkan bahwa pada matriks IFAS mendapatkan nilai total skor
3,40, dan EFAS mendapatkan nilai total skor 3,48, sehingga posisi
usaha Kedai Kopi Trotoar berada di kuadran I artinya dapat
menggunakan strategi agresif dengan cara menggunakan faktor dari
Strenght-Opportunity (S-O) sebagai strategi peningkatan daya saing.

Kata Kunci: Analisis SWOT, Daya Saing

ABSTRACT

Muhammad Sultan Pappa (19050101159). Sharia Economic Study
Program. Faculty of Islamic Economics and Business, Kendari
State Islamic Institute (IAIN), SWOT Analysis in Increasing
Competitiveness of Sidewalk Coffee Shops at MTQ Kendari City,
Supervised by Alfian Toar SP, MM, As Advisor I, And Miswar
Rohansyah, SE, M.SA, Ak, As Advisor II.


This research is a study that discusses SWOT Analysis in
Increasing Competitiveness at Sidewalk Coffee Shops at MTQ Kendari
City. This research aims to analyze the current internal and external
environmental conditions at Sidewalk Coffee Shops and to analyze the
application of SWOT analysis in increasing competitiveness at
Sidewalk Coffee Shops. This research uses descriptive qualitative
research. This research was conducted by collecting data from
interviews and then processing the data obtained from the SWOT
matrix method and the internal-external matrix. The types of data used
in this research are primary data and secondary data. Informants or
respondents in this study are customers, employees, and also the owner
of the Sidewalk Coffee Shop. From the results of the study it was found
that the IFAS matrix got a total score of 3.40, and EFAS got a total
score of 3.48, so that the position of the Sidewalk Coffee Shop business
is in quadrant I, meaning it can use an aggressive strategy by using
factors from Strength-Opportunity ( S-O) as a strategy to increase
competitiveness.

Keywords: SWOT Analysis, Competitiveness

Item Type: Thesis (Other)
Additional Information: Analisis SWOT, Daya Saing
Uncontrolled Keywords: Analisis SWOT, Daya Saing Analisis SWOT, Daya Saing
Subjects: Ekonomi > Ekonomi
Ekonomi > Ekonomi Islam
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Prodi Ekonomi Syariah
Depositing User: iainkdi PERPUSTAKAAN IAIN KENDARI
Date Deposited: 17 Jul 2023 01:04
Last Modified: 17 Jul 2023 01:04
URI: http://digitallib.iainkendari.ac.id/id/eprint/191

Actions (login required)

View Item View Item